Mana mungkin ada iblis yang memberitakan Injil? Tentu ini merupakan sesuatu yang baru. “lihatlah, ada misionaris baru yang memberitakan Injil, siapa dia? Roh jahat.” Tidak ada seorangpun akan berfikir bahwa ini merupakan sesuatu yang mungkin terjadi.
Manusia yang merencanakan, tetapi Allahlah yang bertindak!
Tambah ke Favorit